TREND SIST / TI MASA DEPAN



A.      Ekonomi API

API (Application Programming Interface) adalah kumpulan perintah, fungsi, dan protokol yang dapat digunain oleh programmer saat membuat perangkat lunak untuk sistem operasi tertentu. API adalah sebuah bahasa dan format pesan yang digunain program aplikasi untuk berkomunikasi dengan system operasi seperti system manajemen database (DBMS) atau komunikasi protocol. API diimplementasikan dengan menulis fungsi panggilan atau sintaks dalam program, yang menyediakan sarana yang diperlukan untuk meminta layanan program.
Keuntungan memprogram dengan menggunakan API adalah :
-          Portabilitas. Programmer yang gunain API dapat menjalankan programnya dalam sistem operasi mana saja asal sudah ter- install API-nya. Sedangkan system call beda antar sistem operasi, dengan catatan dalam implementasiinya mungkin saja berbeda.
-          Lebih Mudah Dimengerti. API menggunakan bahasa yang lebih terstruktur dan mudah dimengerti daripada bahasa system call.

B.       PEMASARAN DIMENSI
Untuk memahami sistem informasi, harus memahami organisasi, manajemen, dan dimensi teknologi informasi dari sistem lebih luas dan kekuasaannya untuk memberikan solusi terhadap tantangan dan masalah dalam area bisnis.  Dilihat pemahaman yang lebih luas tentang sistem informasi, yang meliputi pemahaman tentang dimensi manajemen dan organisasi dari sistem serta dimensi sistem teknis, sebagai literasi sistem informasi. Literasi komputer, sebaliknya berfokus terutama pada pengetahuan tentang teknologi informasi.

C.       ROBOT MANUSIA

Robot humanoid merupakan alat mekanik yang struktur bentuknya mirip dengan tubuh manusia. Alat ini dibuat dan terus dikembangin dari tahun ke tahun dan difungsiin sebagai objek penelitian pada beberapa bidang ilmu. ini perlu diketahui struktur dan pola gerak manusia, namun alat ini juga memiliki fungsi lain yaitu dikembangin dengan tujuan agar bisa berinteraksi dengan manusia.
Perkembangan dunia robot terus melaju dan melahirkan inovasi-inovasi baru, tidak hanya muncul pada film-film fiksi ilmiah alat mekanik ini kini sudah diproduksi dan jadi bagian dari industri teknologi. Ada beberapa jenis yang umum dikenal, pertama jenis yang memiliki roda sebagai penggerak. Biasanya fungsinya mindahin suatu barang ke barang lain dan sering disebut sebagai robot mobile.

D.      PEKERJA TEKNOLOGI INFORMASI BAGI MASA DEPAN
       Perkembangan teknologi juga dapat bisa jadi dampak positif dan dampak negatif, hal ini dilihat dari berbagai bidang yaitu :
1.      Bidang politik
-            Timbulnya kelas menengah baru Pertumbuhan teknologi dan ekonomi di kawasan ini akan mendorong munculnya kelas menengah baru. Kemampuan, keterampilan serta gaya hidup mereka sudah tidak beda dengan kelas menengah di negara-negera Barat.
-            Proses regenerasi kepemimpinan, Sudah barang tentu peralihan generasi kepemimpinan ini akan berdampak dalam gaya dan substansi politik yang diterapkan. Nafas kebebasan dan persamaan semakin kental.
2.      Bidang Informasi dan komunikasi
-            Kita akan lebih cepat ngedapetin  informasi-informasi yang akurat dan terbaru di
bumi bagian manapun melalui internet.
-            Kita mendapatkan layanan bank yang dengan sangat mudah. Dan lain-lain
3.      Bidang Ekonomi dan Industri
-            Pertumbuhan ekonomi yang semakin tinggi
-            Terjadinya industrialisasi.
-            Produktifitas dunia industri semakin meningkat
4.      Bidang Sosial dan Budaya
-                 Bedanya kepribadian pria dan wanita. Banyak pakar yang berpendapat bahwa kini semakin besar porsi wanita yang memegang posisi sebagai pemimpin, baik dalam dunia pemerintahan maupun dalam dunia bisnis.
-                 Tekanan, kompetisi yang tajam di pelajari aspek kehidupan sebagai konsekuensi globalisasi, akan melahirin generasi yang disiplin, tekun dan pekerja keras.
5.      Bidang Pendidikan
-                 Munculnya media massa, khususnya di elektronik sebagai sumber ilmu dan pusat pendidikan. Dampak dari hal ini adalah guru bukannya satu-satunya sumber ilmu pengetahuan
-                 Sistem pembelajaran tidak harus melalui tatap muka

Referensi :

Share:

0 komentar:

Posting Komentar